Thursday, December 8, 2016

5 TIPS SEHAT DAN NYAMAN BERSENGGAMA

Mungkin dalam benak anda ingin bertanya " Bagaimana sih berhubungan intim yang sehat dan nyaman serta mencapai kepuasan yang luar biasa .... ? " Nah pertanyaan seperti itulah yang akan kita sajikan pada kesempatan ini. Berikut kami sajikan " 6 Tips sehat dan nyaman saat bersenggama atau berhubungan badan dengan pasangan " :

1. Higienis 
Setiap orang suka bercinta dengan pasangan yang bersih dan rapi, jadi tak salah jika higienis memegang peranan penting dalam hubungan seksual antar pasangan masing masing.

Pastikan juga tubuh pasangan anda terawat dengan baik untuk menjamin kenyamanan diantara kesuanya, termasuk dalam hal mengatur rambut yang ada disekujur tubuh.

Terlalu banyak rambut tentu juga tak membuat pasangan selalu nyaman. Jadi buatlah kulit anda sehalus, sebersih dan sewangi mungkin agar pasangan anda menyukainya. Bau badan yang buruk juga bisa langsung mematikan gairah seksualitas pasangan anda.

Tips " Selama berhubungan intim, semua orang suka pasangan yang higienis untuk meningkatkan kenyamanan dan menikmati proses yang lebih lama, Jadi anda harus pastikan sebelum naik ke ranjang anda mandilah terlebih dahulu "

2. Jangan melulu seks Oral 
Pasangan seks yang sempurna tahu apa yang membuat anda merasa terpuaskan saat bercinta dan takkan ragu melakukannya demi anda, Jika tidak biasa melakukannya. Jangan memaksakan pasangan anda untuk melakukan oral, apalagi jika dia sedang tak bergairah dan tidak nyaman.

Tips " Jangan tunggu pasangan mengatakan atau mengisyaratkan keinginan untuk melakukan seks oral, biarkan itu berjalan sealami mungkin sebagai bagian dari proses bercinta. Seks oral bisa dibilang cukup aman dan menyenangkan. Jadi, tak ada salahnya anda mencoba. "

3. Suka Petualangan
Keintiman dan gairah seksual bisa terbunuh jika pasanga anda membosankan. Pastikan pasangan anda membuat berbagai upaya untuk meningkatkan sensasi dengan menonjolkan sisi petualangannya.

Memiliki pasangan yang mau mencoba posisi yang baru merupakan bonus luar biasa untuk anda, sama halnya jika pasangan bersedia mengajak anda untuk berbicara nakal, mandi coklat atau mencoba permainan baru untuk menambah gairah saat bercinta jika dia mampu untuk melakukannya, dan tentu hal itu akan membuatnya menjadi pasangan seks yang sempurna.

Tips " Seks bisa membosankan setelah beberapa lama, untuk menghidupkan kembali, Anda perlu mencoba segala petualangan seksual yang bisa memberikan kepuasan tak terhingga bagi pasangan. "

4. Bertubuh Seksi
Meskipun isu berat badan seringkali tak sejalan dengan kenikmatan seksual, wajar jika anda menginginkan pasangan anda bertubuh seksi karena itu bisa membuat anda mudah untuk terangsang. Lagipula dengan bentuk tubuh yang seperti itu akan memberi anda fleksibilitas tinggi dan menonjolkan performa anda saat di ring ranjang.

Tips " Bentuk tubuh yang bagus akan selalu diterima dan menambah daya tarik seksual sehingga anda bisa naik ke ring ranjang dengan penuh percaya diri. Untuk menjadi pasangan seks yang sempurna cobalah anda mengurangi lemak yang menumpuk dipinggang atau pantat anda. "

5. Inovatif 
sangat tentu jika pasangan bisa bekerjasama untuk mengatasi berbagai hambatan dalam bercinta. Namun yang membuat seks lebih istimewa adalah membawa gagasan seks baru dan menerapkannya. Hal ini membutuhkan kreatifitas dan imajinasi yang tinggi agar dapat berkontribusi terhadap seksualitas kedua pihak.

Dengan pasangan yang bersedia mencoba berbagai posisi yang menggairahkan diranjang, menggunakan mainan seks, menyarankan cara cara baru untuk mencapai klimaks dan menggali teknik teknik rayuan alternatif serta foreplay baru, maka dijamin anda akan terpuaskan olehnya.

Tips " Inovatif itu bagus namun hal ini tak ada gunanya jika anda membatasi wawasan seksual itu hanya untuk diri anda sendiri."